Jumat, 08 Maret 2013

Posted by wirastanto | File under : ,
Santafe atau Santa Fe - Tidak ada yang meragukan soal feature-feature yang disematkan didalam mobil Hyundai Santa fe ini. Anda akan mendapatkan rasa 'KEAMANAN' terbaik, 'KENYAMANAN' serasa mobil sedan eropa dan juga gaya hidup 'LUXURIUS' di body dan interior yang Dinamasi, Sorty, dan Style di dalam mobil Hyundai Santafe
Hyundai Santafe
Hyundai Santafe hadir untuk melengkapi line-up Crossover yang secara resmi diluncurkan oleh PT. Hyundai Mobil Indonesia selaku Agen Tunggal Pemegang Merk (ATPM) Hyundai di Indonesia pada bulan September 2012. Sama halnya dengan produk Hyundai lainnya, Hyundai Santa Fe memiliki keunggulan dalam hal desain yang juga dipersenjatai dengan mesin 2.199 cc 4 silinder yang diklaim mampu menghasilkan tenaga hingga 198 hp pada 3.800 rpm. Torsi puncak sebesar 442 Nm pun sudah hadir sejak 1.800 – 2.500 rpm dengan transmisi otomatis enam percepatan di hyundai santafe. Mulai dari spesifikasi teknis, desain eksterior maupun interior hingga fitur modern serta fungsional semua di aplikasikan guna memberikan kenyamanan dan pengendalian mutlak pada pengendaranya.

Santafe Hyundai : Best SUV 2012
 Tenaga 198 hp / 3800
Torque 445
2.2 CRDi Turbo Diesel
Xenon Projector
Ring 19"
Panorama Sunroof
7 seat
Automatic Shiftronic
ABS, EBD, BAS
Audio Steer Remote Control
Cruies Control
Dual Zone AC
Dual Air Bag



Berbicara mengenai desain eksterior Hyundai Santafe, kesan modern ditegaskan oleh kendaraan yang satu ini dan membuat anda akan terpesona dengan guratan bodi yang dikombinasikan dengan tiga bilah gril krom dan head lamp, stop lampu pada bagian belakang serta fog lamp modern. Tak hanya itu, sesuai dengan title yang notabene merupakan kendaraan jenis crossover yang ditematkan pada mobil hyundai Santa Fe, maka pihak Hyundai Mobil juga telah mengaplikasikan velg alloy 19 inci, sehingga kesan kokoh dan gagah akan tersirat pada mobil Hyundai Santafe ini.

Santafe

Memasuki bagian interior anda juga akan menemukan tombol Dual Zone control AC climate, head unit yang sudah terintegrasi yang didesain lebih sport pada dashboard serta ada juga fitur ESP yang merupakan salah satu fitur keselematan masa kini. Cruise Control yang berguna mengatur konstantkendaraan tanpa harus injak gas. Wwooow

Santafe

Dengan hadirnya Hyundai Santa Fe, tentu saja pasar kendaraan jenis SUV di Indonesia akan semakin ramai mengingat mobil ini juga patut dikategorikan sebagai SUV mewah yang siap bersaing dengan SUV buatan negeri matahari terbit lainnya. Dan pada tauhn ini Santafe Hyundai mendapat penghargaan sebagai Best SUV 2012 dari outobile.

Santafe


Hyundai Santafe





Santafe : Panorama Sunroof

Santafe
Santafe
Santafe Hyundai
Santafe
Santafe
Santafe
Santafe
Santafe
Santafe
Santafe : Perbandingan Competitor


0 komentar:

Posting Komentar